Selasa, 28 Juni 2011

Bazar dan Pameran UMKM di dua tempat berbeda.



Hari jadi ke-421 Kota Medan dgn Bazaar UMKM Kota Medan dan saksikan Gebyar Dangdut... serta Lomba lomba lainnya....! 30 Juni-03 July 2011. Lapangan Pasar I Medab Marelan. OBRAL BUKU..spesial untuk kawasan Marelan Sekitarnya.


 
      Pameran dan Pasar UMKM yang diselenggarakan Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Sumut di PRSU – Tapian Daya Medan, pada 5-11 Juli 2011, berhasil mencetak transaksi Rp 637 juta. Even ini iikuti 138 peserta pelaku koperasi, UMKM, Perbankan tersebut dikunjungi sekitar 20.000 pengunjung. “Ini menunjukan perkembangan yang sangat baik bagi kemajuan dan pengembangan pasar produk UMKM di Sumut. Ke depan tentu kita mengharapkan event ini nanti digelar setiap tahunnya yang akan diperkuat dukungan melalui Pergub (Peraturan Gubernur),” ujar Kepala Dinas Koperasi dan UKM Sumut Ir Jonni Pasaribu disela-sela penutupan Pameran dan Pasar UMKM di Tapian Daya Medan, kemarin.

Jangan terlalu banyak yang dilebih lebihkan Pak Kadis, supaya event yang diadakan bermakna dan tepat sasaran. Selalu berbenah lewat evaluasi yang diambil dari situasi kondisi lapangan yang nyata.
Kunjungi Produk Unggulan Ekonomi kreatif. Pameran dan Pasar Usaha Mikro kecil dan Menengah Propinsi Sumatera Utara. PRSU TAPIAN DAYA,05-11 JULI 2011. Dapatkan buku murah... Keeps Smart with Reading Book.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar